Tentang KS Motor

Siapa Kami ?

KS Motor adalah perusahaan yang bergerak di bidang otomotif khususnya penjualan mobil bekas, didirikan pada tahun 2009 di Kota Tasikmalaya oleh H. Hadian Adriana sebagai perusahaan keluarga dengan Berbekal hobi & pengalaman dalam dunia otomotif serta didukung oleh sumber daya yang memiliki kompetensi tinggi di bidangnya masing – masing menjadikan kami memiliki kapabilitas yang kompeten untuk berkompetisi dalam pasar penjualan mobil bekas khususnya di wilayah provinsi Jawa Barat.

Ulasan Pelanggan Kami

Temukan apa yang di sampaikan pelanggan KS Motor yang sudah membeli mobil

KS Motor
4.8
Based on 68 reviews
powered by Google
Asep Yudi26Asep Yudi26
19:00 17 May 24
Harga ekonomis barang bagus 👍
lieh wildalieh wilda
02:04 11 May 24
Pelayannya di sini sangat baik sekali
Nasrul FadzheliNasrul Fadzheli
21:07 10 May 24
Suka sekali smaa Pelayanan sangat baikPenjual sangat ramahTempat mobil bekas terbaikMobil dengan kondisi sangat baikSuka sekali dengan penjelasan²dari mobil yg ingin di bli
Shafira AliyahShafira Aliyah
16:38 10 May 24
marlia watimarlia wati
14:33 10 May 24
Terimakasih sudah membantu kami dalam proses pembelian mobil . Sangat rekomended, mudah, terpercaya untuk beli mobil disini. Proses juga tidak lama.
juwita permatajuwita permata
14:22 10 May 24
beli mobil bekas disini mobilnya sangat berkualitas, dan owner nya sangat terpecaya. Top Mantap Is The Best
Dyta CharlinaDyta Charlina
13:10 10 May 24
Mantab pokonyaPelayanannya ramah, tidak pernah mengecewakanSelalu jd langganan kalo ada apa2 sama kendaraan
ff. zacki arrff. zacki arr
10:25 10 May 24
Pelayanannya sangat baik, pegawai nya sangat ramah, saya selalu langganan di sini
js_loader

FAQ

Anda dapat melakukan balik nama pada mobil yang sudah dibeli tetapi pihak KS MOTOR tidak menanggung biaya balik nama mobil Anda.

Ya, pajak mobil yang Anda beli sudah ditanggung oleh pihak KS Motor jika masa akhir pajak mobil yang Anda beli berakhir dalam 30 hari dari masa serah terima kendaraan.

Semua transaksi ke KS Motor  hanya dilakukan melalui Bank BCA (Nomor Rekening: 2090227974) atas nama Hadian Adriana atau melalui Bank Mandiri (Nomor Rekening: 1770018840006) atas nama Hadian Adriana, ketika pelanggan melakukan pemesanan online melalui akun KS MOTOR.

Kami tidak bertanggung jawab atas transaksi yang dilakukan selain dari rekening yang disebutkan di atas.

Jika Anda menemukan nomor dan nama rekening yang berbeda selain rekening yang disebutkan di atas, segera hubungi Customer Service kami di 082224499799.

Waspadalah terhadap skema penipuan dan tetap waspada. Jangan bagikan kredensial atau informasi sensitif Anda kepada siapa pun.

Kami menawarkan mobil bekas berkualitas yang telah dipilih berdasarkan kebutuhan dan keinginan pelanggan. Pilihan mobil kami menawarkan harga dan kualitas terbaik, serta memberikan Anda kenyamanan dan tanpa rasa khawatir.

Merk
range harga - slider
range harga - inputs
Rp
Rp